Tutur Sekawan

Langkahku hitam penuh legam
Terpatri hati menguak mimpi
Kupu-kupu terbang tapi tak melayang
Menyambut malam yang tak memberi salam
Ku teriak lantang di atas panggang
Memanggilmu fajar senja yang datang
Telungkup namun tak cukup
Menangis seperti tetes tak berbaris
Jangan kau siksa tubuh yang merana
Yang memanggilmu serasa hampa
Aku lemah
Aku tak berdaya
Engkau berbisik
Aku tak mengusik
Rindang meradang tak kurasa
Karena aku lupa tidak mengingat
Fikirku kikir dan hati ini singkir
Ku bersimpuh sujud dengan niat
Ikhlas
Sadar
Dan Tawakal

This Post Has 86 Comments

  1. ラブドール

    ラブドール トルソ こんにちは、私はあなたのすべての投稿を読むのが好きです。私はあなたをサポートするために少しコメントを書きたいと思います。

  2. y2mate

    254787 386859Right after study a few of the weblog articles for your internet site now, and that i really like your method of blogging. I bookmarked it to my bookmark internet site list and are checking back soon. Pls consider my internet site too and inform me what you consider. 786567

  3. 436699 26010As I site possessor I believe the content matter here is rattling wonderful , appreciate it for your efforts. You must keep it up forever! Best of luck. 700118

  4. Uhzxeu

    order tadalafil 40mg without prescription viagra 100mg us viagra without prescription

  5. Dppgpc

    buy protonix 40mg pills pantoprazole usa where to buy phenazopyridine without a prescription

  6. Casino Online

    293706 351015Thank you, Ive just been searching for details about this subject for a while and yours may be the greatest Ive discovered till now. But, what in regards towards the conclusion? Are you certain concerning the supply? 57797

Leave a Reply